Badan Standardisasi Nasional
  • A
  • A

BSN Tingkatkan Kompetensi Pembina UMK Penerapan SNI

  • Jumat, 05 Agustus 2022

Sebagai upaya meningkatkan kompetensi dan pengetahuan calon pembina UMK dalam penerapan Standar Nasional Indonesia (SNI), BSN menyelenggarakan Capacity Building Pembina UMK Penerapan SNI yang dilaksanakan selama dua hari pada 3-4 Agustus 2022 di Auditorium Gedung 2 BSN, Kawasan Puspiptek, Tangerang Selatan dan diikuti oleh pegawai BSN.

Dalam pembukaan acara pada Rabu (3/8/2022), Plt. Sekretaris Utama BSN, Donny Purnomo mengatakan, pembina UMK juga belajar untuk menjadi para ahli standar yang mampu untuk mambawa kemajuan pelaku UMK untuk mencapai skala ekonomi yang lebih baik.

Deputi PSPK BSN, Zakiyah mengatakan bahwa saat ini BSN telah bekerja sama dengan berbagai instansi untuk mendiseminasi dan mengajak pelaku usaha menerapkan standar dengan membimbing/mengajak para sukarelawan untuk menjadi fasilitator pembina UMK penerapan

Pelaporan kegiatan Capacity Building Pembina UMK Penerapan SNI oleh Plt. Kepala Pusat Pengembangan SDM Standardisasi dan Penilaian Kesesuaian BSN, Ghufron Zaid.

Peserta Capacity Building Pembina UMK Penerapan SNI.

Penyampaian materi Penerapan Standar dalam Produk Pangan oleh Tegar Ega Pragita.

Penyampaian materi Cara Produksi Pangan Olahan yang Baik (CPPOB) dan Pengendalian Titik Kritis Keamanan Pangan (HACCP) oleh Tyas Kurniasih.

Penyampaian materi Gap Analysis Penerapan SNI pada UMK oleh Nandaroose Rucky Prasetyaning Galih.

Sesi diskusi dalam Capacity Building Pembina UMK Penerapan SNI.

Penanya terbaik dalam Capacity Building Pembina UMK Penerapan SNI.

Penyampaian materi Penerapan SNI Produk Non Pangan oleh Haryanto Capacity Building Pembina UMK Penerapan SNI pada hari ke-2.

Penyampaian materi Manajemen Produksi dan Manajemen Mutu pada UMKM oleh Daya Aruna Bratajaya pada hari ke-2.

Penyampaian materi simulasi gap analysis penerapan SNI di UMK oleh Fansuri pada hari ke-2.

Penutupan Capacity Building Pembina UMK Penerapan SNI oleh Direktur Penguatan Penerapan Sandardisasi dan Penilaian Kesesuaian BSN, Triningsih Herlinawati dan Plt. Kepala Pusat Pengembangan SDM Standardisasi dan Penilaian Kesesuaian BSN, Ghufron Zaid.

Hari ke-2 Capacity Building Pembina UMK Penerapan SNI.