- A
- A
Pengujian dan Kalibrasi Jamin Mutu Fasilitas Kesehatan Indonesia
- Jumat, 22 September 2023
- Humas BSN
Pengujian dan kalibrasi sangat dibutuhkan untuk menjamin mutu dari fasilitas kesehatan di Indonesia. Demikian disampaikan Deputi Bidang SNSU BSN Y. Kristianto Widiwardono dalam Musyawarah Nasional (Munas) ke-3 Asosiasi Laboratorium Pengujian, Kalibrasi, Pemeliharaan dan Perbaikan Fasilitas Kesehatan Indonesia (Alfakes) Tahun 2023 di Jakarta pada Rabu (20/9/2023).
Direktur Akreditasi Laboratorium BSN, Agustinus Praba Drijarkara menyampaikan bahwa sistem akreditasi juga berperan penting dalam menjamin mutu laboratorium pengujian dan kalibrasi fasilitas kesehatan.
Ketua Umum Alfakes Periode 2018 - 2023 H. Hendrana Tjahjadi mengungkapkan bahwa Alfakes siap untuk terus bekerja sama dengan BSN.
Munas ke-3 Alfakes Tahun 2023 diikuti oleh perwakilan laboratorium pengujian dan kalibrasi fasilitas kesehatan dari seluruh Indonesia serta tamu undangan.
Galeri Terkait
Lainnya-
BSN – BSSN Perkuat Kerja Sama SPK bidang Keamanan Informasi
-
Bahas Standardisasi di Sektor Energi, BSN Kolaborasi dengan Standards Australia
-
KAN Apresiasi Asesor Sebagai Garda Terdepan Akreditasi
-
BSN Apresiasi Organisasi Jalankan CSR Berbasis SNI ISO 26000
-
BSN Gelar Pelatihan SPK untuk IQTL
-
Kolaborasi ISO Dan BSN: Sukses Menyelenggaraan ISO Regional Training On Product Certification