Badan Standardisasi Nasional
  • A
  • A

Ribuan SPKLU Standar SNI Beredar di Indonesia

  • Selasa, 18 Juli 2023
  • 1593 kali

 

RADAR JOGJA - Keberadaan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) untuk melakukan pengisian kendaraan listrik diperlukan. Sebanyak 2.100 SPKLU sudah beredar di Indonesia. Keberadaannya pun akan terus ditambah hingga 2030 mendatang.

Manager Sub Bidang Pelayanan Pelanggan PT PLN Persero Pusat Sertifikasi Yudi Hariyadi mengatakan, keberadaan SPKLU saat ini sudah cukup masif di seluruh Indonesia. Jumlah ini diharapkan terus bertambah setiap tahunnya.  "Terbanyak masih sektiar di Jawa, dan akan dibuat juga di Sumatera. Harapannya keseluruhan merata," ujarnya.

Menurutnya, keberadaan SPKLU juga perlu didukung paling penting adalah berstandardisasi Standard Nasional Indonesia (SNI). Ini untuk memberikan kepastian keamanan kenyamanan bagi para pengguna atau pelanggan SPKLU di daerah masing-masing. Pun ribuan SPKLU yang ada itu telah berstandard SNI. "Baik dari material dan pengguna untuk keamanan para pengguna SPKLU di Indonesia ini," jelasnya.

Yudi menyebut SPKLU yang telah berstandardisasi dibuktikan dengan logo SNI yang dicantumkan setiap SPKLU. Perusahaan Persero yang juga memiliki laboratoium pengujian ini cukup komplet untuk menguji SNI SPKLU. Mulai dari mata uji seperti indeks proteksi, kandungan material, kadar korosi dan sebagainya.

Sejauh ini, kendala teknis selama melakukan standardisasi SPKLU terbilang lancar. Hanya, dibutuhkan kesadaran dari masyarakat terutama pelaku kendaraan bermotor listrik maupun pelaku usaha untuk menggunakan atau membuat SPKLU yang berstandardisasi.

"Harapan kami semakin banyak (SPKLU) berarti membuat kompetitif juga semakin bersaing untuk semakin paling maju. Terutama untuk SPKLU atau kendaraan-kendaeaan listrik," tambahnya. (wia/bah)

Link: https://radarjogja.jawapos.com/news/651773763/ribuan-spklu-standar-sni-beredar-di-indonesia 

 

Artikel terkait:

  1. https://www.detik.com/jateng/bisnis/d-6819297/bsn-tetapkan-38-sni-terkait-kendaraan-listrik-tepis-anggapan-tak-aman
  2. https://jogja.tribunnews.com/2023/07/12/percepat-penggunaan-kendaraan-listrik-bsn-tetapkan-38-sni-kendaraan-listrik
  3. https://jogja.tribunnews.com/2023/07/15/pln-percepat-pengembangan-ekosistem-kendaraan-listrik
  4. https://oohya.republika.co.id/posts/227633/9-sni-terkait-baterai-kendaraan-listrik-sedang-dirumuskan-bsn
  5. https://otomotif.kompas.com/read/2023/07/15/074200315/bsn-sudah-keluarkan-38-sni-khusus-kendaraan-listrik-di-indonesia
  6. Kurangi Emisi Karbon 31,89%, BSN Kembangkan SNI Kendaraan Listrik. Kedaulatan Rakyat. Kamis, 13 Juli 2023. Hal. 8.
  7. Perlu Didukung SPKLU Berstandar SNI. Kedaulatan Rakyat. 16 Juli 2023. Hal. 3.
  8. Tetapkan 38 SNI, Tepis Kendaraan Listrik Tak Aman. Radar Jogja. Kamis, 13 Juli 2023. Halaman 1 & 7.
  9. Lembaga Sertifikasi Miliki Peran Penting. Kedaulatan Rakyat. 17 Juli 2023. Hal. 9. 
  10. https://www.antarafoto.com/id/view/2019090/pameran-kendaraan-listrik-di-yogyakarta
  11. https://jateng.antaranews.com/berita/500088/pln-kebut-pengembangan-ekosistem-kendaraan-listrik
  12. https://www.antaranews.com/infografik/3637458/sni-untuk-kendaraan-listrik
  13. https://koranbernas.id/evse-di-yogyakarta-memamerkan-ekosistem-kendaraan-listrik
  14. https://www.krjogja.com/berita-lokal/read/512677/2100-spklu-berstandard-sni-tersebar-di-sejumlah-daerah
  15. https://www.krjogja.com/otomotif/read/512452/evse-pamerkan-ekosistem-kendaraan-listrik
  16. https://www.suaramerdeka.com/nasional/049131688/penuhi-kebutuhan-kendaraan-listrik-bsn-tetapkan-sni-baterai-komponen-kendaraan-hingga-infrastruktur
  17. https://ototekno.harianjogja.com/read/2023/07/12/507/1141627/bsn-tetapkan-38-sni-kendaraan-listrik-untuk-jamin-keselamatan-pengguna
  18. https://radarjogja.jawapos.com/news/651768895/evse-di-jogja-bsn-hadirkan-terobosa-pln-icon-plus-dan-ekosistem-kendaraan-listrik-lainnya
  19. https://radarjogja.jawapos.com/news/651767893/bsn-tetapkan-38-sni-terkait-kendaraan-listrik-dukung-terciptanya-program-pemerintah
  20. https://radarjogja.jawapos.com/news/651773763/ribuan-spklu-standar-sni-beredar-di-indonesia
  21. https://radarjogja.jawapos.com/news/651783478/jaga-standar-kualitas-lembaga-sertifikasi-miliki-peran-penting
  22. https://bisnis.solopos.com/kolaborasi-standardisasi-pln-percepat-pengembangan-ekosistem-kendaraan-listrik-1685834
  23. https://purwokerto.inews.id/read/319247/bsn-kembangkan-sni-penggunaan-kendaraan-listrik-yang-aman-dan-nyaman
  24. https://surabaya.inews.id/read/319268/dukung-percepatan-penggunaan-kendaraan-listrik-bsn-terus-kembangkan-sni
  25. https://jogja.suara.com/read/2023/07/12/184000/kurangi-emisi-karbon-3189-persen-sni-kendaraan-listrik-dipercepat
  26. https://rockomotif.com/2023/07/standarisasi-kendaraan-listrik-terus-dikembangkan-oleh-bsn/
  27. http://thegaspol.com/pengembangan-standar-nasional-indonesia-jadi-cara-bsn-kebut-kendaraan-listrik/
  28. https://www.autos.id/berita-otomotif/dukung-percepatan-kendaraan-listrik-bsn-terus-mengembangkan-sertifikat-sni/
  29. https://lensautama.com/berita-terkini/2023/07/12/bsn-terus-kembangkan-penerapan-sni-diharapkan-bisa-memberikan-keyakinan-kepada-masyarakat/
  30. https://jurnalbikers.com/bsn-kembangkan-standarisasi-sni-kendaraan-listrik/
  31. https://www.industry.co.id/read/123372/dukung-percepatan-penggunaan-kendaraan-listrik-bsn-terus-kembangkan-sni
  32. https://www.industry.co.id/read/123375/gelaran-evse-yogyakarta-siap-pamerkan-ekosistem-kendaraan-listrik
  33. https://kabaroto.com/post/read/bsn-berupaya-lakukan-standarisasi-kendaraan-listrik-agar-aman-dan-nyaman
  34. https://www.portalyogya.com/yogyakarta/2089454947/sumber-energi-fosil-di-indonesia-menipis-inilah-manfaat-penggunaan-kendaraan-listrik-yang-perlu-diketahui
  35. https://otofans.co.id/kendaraan-listrik-tebar-pesona-di-yogyakarta-melalui-gelaran-evse/
  36. https://jatengpos.co.id/pln-percepat-pengembangan-ekosistem-kendaraan-listrik/arif/
  37. https://www.sinarharapan.co/infografis/3859491214/badan-standarisasi-nasional-tetapkan-sni-untuk-kendaraan-listrik
  38. https://www.msn.com/id-id/berita/other/bsn-tetapkan-ada-38-sni-kendaraan-listrik-begini-rinciannya/ar-AA1dNODr
  39. https://www.gridoto.com/read/223837174/bsn-dorong-standardisasi-kendaraan-listrik-ban-pelek-dan-kaca-mobil-listrik-akan-dibuat-sni
  40. https://www.medcom.id/otomotif/mobil/aNr0z0Wk-peranan-sni-untuk-ekosistem-kendaraan-listrik
  41. https://otomotifnet.gridoto.com/read/233836885/bsn-tetapkan-ada-38-sni-kendaraan-listrik-begini-rinciannya
  42. https://www.gridoto.com/read/223836023/dorong-elektrifikasi-kendaraan-di-indonesia-badan-standarisasi-nasional-gelar-event-evse-2023
  43. https://ekbis.harianjogja.com/read/2023/07/15/502/1141912/pln-percepat-pengembangan-ekosistem-kendaraan-listrik-melalui-kolaborasi-standardisasi-hingga-layanan-one-stop-solution
  44. https://5w1hindonesia.id/dukung-percepatan-penggunaan-kendaraan-listrik-bsn-terus-kembangkan-sni/
  45. https://www.besttangsel.com/dukung-percepatan-penggunaan-kendaraan-listrik-bsn-terus-kembangkan-sni/
  46. https://menara62.com/dukung-pengurangan-emisi-karbon-bsn-kembangkan-sni-terkait-kendaraan-listrik/
  47. https://koranpelita.com/2023/07/12/dukung-percepatan-penggunaan-kendaraan-listrik-bsn-terus-kembangkan-sni/
  48. https://www.infopublik.id/kategori/nasional-sosial-budaya/758031/bsn-kembangkan-sni-untuk-dukung-percepatan-penggunaan-kendaraan-listrik
  49. https://technology-indonesia.com/transportasi/bsn-terus-kembangkan-sni-kendaraan-listrik-agar-aman-dan-nyaman/
  50. https://www.balipuspanews.com/dukung-kendaraan-listrik-bsn-kembangkan-sni.html
  51. https://aktualbisnis.com/2023/07/12/dukung-percepatan-penggunaan-kendaraan-listrik-bsn-terus-kembangkan-sni/
  52. https://possore.id/dukung-percepatan-penggunaan-kendaraan-listrik-bsn-terus-kembangkan-sni/
  53. https://suryakepri.com/2023/07/14/dukung-percepatan-penggunaan-kendaraan-listrik-bsn-terus-kembangkan-sni/
  54. https://ipol.id/2023/07/bsn-kembangkan-sni-dukung-ekosistem-kendaraan-listrik/
  55. https://www.topbusiness.id/78462/dukung-penggunaan-kendaraan-listrik-bsn-terus-kembangkan-sni.html
  56. https://www.smol.id/news/719477480/pln-percepat-pengembangan-ekosistem-kendaraan-listrik-melalui-kolaborasi-standardisasi
  57. https://metrojateng.com/2023/07/16/percepatan-ekosistem-kendaraan-listrik-cara-pln-dukung-pemerintah-capai-nze/
  58. https://mediakaltim.com/sni-untuk-kendaraan-listrik/
  59. https://poskota.co/nasional/bsn-dukung-pengembangan-sni-kendaraan-listrik/



­